Senin, 07 Agustus 2023

Menanti Matahari

Penulis: KhatijahTerus saja Giano dan tiga temannya berteriak dan memanggil-manggil Mang Sofyan. Mereka yakin dialah orang paling tahu terhadap keberadaan Rianti. Meski laki-laki itu sudah mengabdi tidak sebentar di rumah tepi...

Kamis, 22 Juni 2023

Menanti Matahari

 Menanti MatahariPart @4Oleh: Khatijah“Ayo, Anti kita keluar. Lihatlah dari sini pemandangan di senja sangat menakjubkan!” ajak Andara sambil melongokkan wajahnya ke luar. Jandela di kamar yang ditempati Rianti dan Andara memang...

Selasa, 20 Juni 2023

Serpihan Cinta di Langit Saga

                                                 Foto: Koleksi Pribadi "Tamansari Yogyakarta"  Serpihan Cinta di Langit Saga Part 14 Oleh: Khatijah Ratih membuka matanya. Dia merasakan...

Jumat, 09 Juni 2023

Serpihan Cinta di Langit Saga Part 13

 Foto: Koleksi Pribadi  Serpihan Cinta di Langit Saga Part 13 Oleh: Khatijah “Besok-besok saja ya, Dik. Mbak Ratih masih kurang enak badan,” sahut Ratih seraya meraba kedua pipinya yang terasa hangat. Roman...

Senin, 05 Juni 2023

Rembulan Merah di Langit Duka

 Rembulan Merah di Langit DukaOleh: Khatijah Mata Alina memerah. Sakit hati tidak lagi bisa terbendung saat kembali membuka WA. Hampir enam bulan dia menunggu balasan chat dari Refal, kekasihnya. Dadanya dibakar...

Selasa, 30 Mei 2023

Cara Menemukan Ide Menulis

 Cara Menemukan Ide Menulis Oleh: Khatijah Pernahkah Anda kesulitan mendapatkan ide menulis? Menulis...

Minggu, 28 Mei 2023

Teknik Menulis Berantai

 Teknik Menulis Berantai Oleh: Khatijah  Menulis Berantai merupakan salah satu teknik pembelajaran menulis yang dilakukan secara kelompok dengan melibatkan seluruh anggota kelompok  di dalam kelas. Semua siswa ikut berperan dalam menyusun kalimat-kalimat secara...

Jumat, 26 Mei 2023

MEMPERTAHANKAN MOOD DALAM MENULIS NOVEL

 MEMPERTAHANKAN MOOD DALAM MENULIS NOVELOleh: Khatijah   Mempertahankan mood dalam menulis novel itu, sebuah keharusan. Kalau tidak, kita bisa berhenti di tengah jalan sebelum ceritanya mencapai ending. Kejenuhan merupakan musuh terbesar...

Kamis, 18 Mei 2023

Sesal

SesalOleh: Khatijah“Ibu, kenapa Bu?” Pak Darto menggoyang-goyangkan tubuh istrinya. “Cepat telepon ambulans, Mbak Pak,” seru Bi Siti tergopoh-gopoh. Pak Darto tidak mengindahkan Bi Siti. Dia berpikir bahwa membawanya sendiri akan lebih...

Rabu, 17 Mei 2023

Sepotong Luka

 Sepotong Luka Oleh: Khatijah   Riani menggigil. Tubuhnya basah oleh keringat dingin yang mengucur. Matanya memerah. Pertanyaan Bu Anis, wali kelasnya  telah menyentuh perasaan yang terhalus. Tidak seperti teman-temannya, bagi Riani...

Page 1 of 12123»


Entri yang Diunggulkan

Puisi-Puisiku

  Puisi-Puisiku Oleh: Khatijah   1.        MENDEKAP HARAP Kupatahkan ragu di tiang rapuh Menjaga rasa cita pada setia Di cadas lin...